Kata Pengantar Kepala Sekolah

        Profil SLB Pembina TK. Nasional Bag. C (Sentra PK - LK) Malang - Jawa Timur ini disusun dalam rangka menyebarluaskan informasi tentang visi, misi, dan target pelayanan pendidikan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Dengan harapan masyarakat dapat mengetahui pelayanan pendidikan yang diberikan oleh sekolah dan berpeluang untuk berpartisipasi secara luas dalam pelaksanaan usaha penuntasan wajib belajar bagi anak berkebutuhan khusus dan layanan di wilayah Propinsi Jawa Timur.         Sehubungan dengan itu, semoga profil Sentra PK dan PLK Malang ini bermanfaat untuk semua pihak dalam mengemban visi dan misi Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Timur. Malang, 15 Maret 2020 Kepala Sukahar, S.Pd, M.Pd (...)

PENGEMBANGAN KARAKTER DENGAN KEGIATAN PRAMUKA

Kegiatan Ekstrakurikuler pramuka adalah kegiatan rutin yang selalu diselenggarakan setiap hari jumat dua minggu sekali. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang tidak terkecuali Bapak/Ibu Guru. Kami juga berpartisipasi dalam peringatan hari pramuka ke (...)

KARYA SENI TOPENG MALANGAN

SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang dalam kegiatan P5 kali ini mengangkat tema tentang kearifan lokal. Dalam kesempatan kali ini kami bersama-sama belajar tentang seni dan tradisi yang ada di Kab. Malang. Salah satunya adalah seni pembuatan topeng malangan. Kami berkolaborasi dengan beb (...)

BERKREASI DALAM RIAS FANTASI

Guru SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang berkesempatan mengikuti pelatihan tata rias dengan tema rias fantasi. Hal ini sebagai wadah pengembangan tingkat kompetensi guru di bidang vokasi. Dalam kesempatan kali ini seluruh guru di latih oleh instruktur yang professional dibidang Rias Fan (...)

LAMPUNG KUNJUNGAN STUDI TIRU

Sebanyak 32 Kepala Sekolah dan Kepala Bidang PK-LK dari Lampung pada hari kamis, 23 Mei 2023 melakukan kunjungan tiru ke SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang. secara bersama-sama dengan didampingi oleh Kepala Sekolah SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang memperlihatkan kegiatan pemb (...)

SDLB STUDI VISUAL P5

Kunjungan kegiatan P5 ke Wisata Eco Green Park Malang Wahana yang bermotto Fun and Study salah satu kegiatan yang sangat dinanti-nantikan siswa-siswi SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang Pada hari Senin, 29 Mei 2023. para siswa sangat antusias mengikuti kegiatan ini. Mereka mengun (...)

SMPLB STUDI VISUAL P5

Kunjungan kegiatan P5 ke Wisata Eco Green Park Malang Wahana yang bermotto Fun and Study salah satu kegiatan yang sangat dinanti-nantikan siswa-siswi SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang Pada hari Senin, 29 Mei 2023. para siswa sangat antusias mengikuti kegiatan ini. Mereka mengun (...)

Agenda

PELAKSANAAN SULINGJAR GURU DAN KEPALA SATUAN PENDIDIKAN

  •   Senin, 11 September 2023
  •   AYU RESISTA PUTRI, S.Pd
  •   RUANG ICT

Pengumuman

  • Kamis

  • September

    7

    2023
  • Peruntukan

    Guru / Staff

  • Pemublikasian Oleh : NORMA APRIANDARI

KONFIRMASI KESEDIAAN CALON MAHASISWA PPG DALJAB

Dalam rangka pelaksanaan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan Angkatan II Tahun 2023, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan melalui Direktorat Pendidikan Profesi Guru akan membuka proses konfirmasi kesediaan bagi calon mahasiswa PPG Dalam Jabatan Angkatan II Tahun 2023. Sehubungan dengan itu, dengan hormat ka

Berita Terakhir

  • September

    13

    2023
  • 35
  • 0
img

PENGEMBANGAN KARAKTER DENGAN KEGIATAN PRAMUKA

Kegiatan Ekstrakurikuler pramuka adalah kegiatan rutin yang selalu diselenggarakan setiap hari...
Selengkapnya
  • September

    13

    2023
  • 29
  • 0
img

KARYA SENI TOPENG MALANGAN

SLBN Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang dalam kegiatan P5 kali ini mengangkat tema tentang...
Selengkapnya